Akhirnya pemenang Oscar atau Academy Award telah diumumkan. Yang mengejutkan adalah terpilihnya ‘The Hurt Locker’ mengalahkan film berbujet terbesar di dunia yaitu ‘Avatar’. Film ‘The Hurt Locker’ ini ‘hanya’ menghabiskan dana $ 5juta. Dengan kata lain 1% dari dana yang dihabiskan ‘Avatar’ yaitu $500juta. Benar-benar mencengangkan bukan! Sutradara film ini yaitu Kathryn Bigelow juga dinobatkan sebagai sutradara terbaik mengalahkan mantan suaminya yang juga merupakan sutradara ‘Avatar’ yang tidak lain dan tidak bukan bernama James Cameroon. Saya jadi penasaran dengan film ‘The Hurt Locker’ ini, film yang dikerjakan secara indie tapi bisa mendapatkan prestasi yang mengagumkan. Gimana sih sebenarnya film ini? Ada yang punya filmnya gak?hehe.
Best Picture
Best DirectorKathryn Bigelow ‘The Hurt Locker’
Best Actress
Sandra Bullock ‘The Blind Slide’
Best Actor
Best Suporting Actress
Best Supporting Actor
Christoph Walthz ‘Inglourious Basterds’
Best Animated Feature FilmBest Foreign Language Film
’El Secreto de Sus Ojos’
Best Film Editing
’The Hurt Locker’
Bob Murawsky and Chris Innis
Best Documentary Feature‘The Cove’
Best Visual Effect
’Avatar’
Best Original Score
’Up’
Michael Giacchino
Best Cinematography
Avatar
Best Sound Mixing
‘The Hurt Locker’
Best Costume Design
’The Young Victoria’
Best Art Director
’Avatar’Best Adapted Screenplay
‘Precious’
Best Makeup
‘Star Trek’
Kesimpulan yang saya ambil dari perhelatan film ini adalah film yang tersukses alias berpenghasilan terbesar tidak lantas menjadi yang terbaik dalam acara ini. Terima kasih.